Zoura Nebulani atlet wushu asal Jawa Barat raih medali emas dalam pertandinga PON XX Cabang Olahraga Wushu Taolu Putri di Gor hiad Sai. Merauke (1/10)
- Meriahkan Hari Ulang Tahun Korps Senapan Silang, Yonif Raider 755/Yalet Kostrad Gelar Event YALET RUN
- Hingga kini Dana Hibah Pembinaan Atlit Belum Jelas dari Pemda Papua, KONI Takut Berakibat pada Prestasi
- Ramaikan HUT TNI Ke 79 Dengan Olahraga Bersama
Baca Juga
Terkait medali emas yang di raih Zoura, sang pelatih Edwin Senjaya sangat bangga atas raihan yang dicapai anak asuhnya, di usianya masih junior 17 tahun ia mampu bersaing melawan atlet papan atas Indonesia
"kita benar-benar bangga dan kita doakan mudah-mudahan ke depan Zoura lebih maju dalam prestasinya mengharumkan nama tidak hanya daerah tapi juga Indonesia, di kancah Internasional kita bangga betul atas Zoura, ini adalah pertama dari Merauke untuk Jawa Barat mudah-mudahan bisa diikuti dengan yang lainnya untuk mendapatkan mendali emas" Ujar Edwin
Zoura atlet muda yang sudah merasakan juara Dunia Wushu Putri, mengaku tidak percaya atas raihan yang ia capai
"Tidak kuduga bisa mendapatkan mendali emas apalagi di ajang senior ini pertama kali benar-benar kenangan yang berharga dan sejarah pertama kali buat saya" Kata Zoura
"semoga aku bisa lebih baik lagi hari ini bisa masuk ajang internasional senior " Tambah Zoura
- KONI Pastikan Papua Tetap Ikut PON XXI Aceh-Sumut
- Seleksi PFA di Boven Digoel, Kelly: Pembinaan Sepak Bola Harus Dimulai Sejak Dini
- PON XXI Aceh Sumut, Papua Kirim 325 Atlit, Target 42 Emas dari 47 No pertandingan