Unsur Customs, Immigration, Quarantine (CIQ) dan BKSDA Merauke memberikan sosialisasi tugas dan fungsi kepada Satgas Pamtas RI - PNG Yonif 611/AWL dan Yonif 122/TS di Markas Korem 174/ATW pada (03/02).
- Berhati Malaikat, Suami Istri di Merauke Rela Jual Rumah dan Mobil Demi Pendidikan di Papua
- Kuota Haji Indonesia Tahun 2023 Sebanyak 221 Ribu Jemaah Serta Tidak Ada batasan Usia Lagi
- PENGEMBANGAN LINGKUNGAN SOSIAL MASYARAKAT YANG BERKELANJUTAN
Baca Juga
Sosialisasi dilakukan untuk memberikan pemahaman kepada prajurit yang bertugas di pos-pos perbatasan RI-PNG.
Karantina Pertanian Merauke memiliki tugas dan fungsi dalam mencegah masuk dan tersebarnya hama dan penyakit karantina yang dapat terbawa melalui hewan maupun tumbuhan.
Dalam pemaparannya, Kepala Karantina Pertanian Merauke menyampaikan bahwa Badan Karantina Pertanian memiliki Memorandum of Understanding (MoU) dengan TNI-AD.
"Dengan ruang lingkup kegiatan pendampingan atau dukungan operasional, sososialisasi, pembinaan ketahanan wilayah" ungkap Sudirman dihadapan para prajurit.
Turut hadir dalam Sosialisasi Kepala BKSDA Merauke, Kepala BKIPM Merauke, Kepala Kantor Kesehatan Pelabuhan Merauke, Kasi Kepatuhan Internal dan Penyuluhan Bea Cukai Merauke, Kasi Teknologi Informasi dan Komunikasi Keimigrasian.
- Perpisahan Pindah Tugas Kapolsek Sota Ipda Yustus Maudul, SE., M.Si
- Laksanakan Program KBN, Lantamal XI Berkolaborasi Dengan PT. BIA Laksanakan Operasi Bibir Sumbing
- Polres Boven Digoel Bersama KPU dan Bawaslu Bagikan Daging Hewan Qurban