Boven Digoel, Papua Selatan - Komandan Satuan Tugas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-118 Kodim 1711/BVD Letkol Czi Agustinus Ressa Sala'pa, S.T M.I.P melakukan peninjauan persiapan penutupan TMMD Ke 118 di Kampung Kanggewot, Distrik Waropko Kabupaten Boven Digoel, Senin (16/10).
- Sinergi Pemuda dan Kepemimpinan Perempuan: Inspirasi di Balik Ziarah Rohani Kabupaten Mappi
- Juara II Nasional Lomba Infrastruktur PUPR 2021, Tommy Perwakilan BPJN Merauke
- Putra Suku Dani Papua Lengkapi Kebhinekaan Seleksi Akpol 2024
Baca Juga
Sebagai salah satu bentuk pertanggung jawaban akan tugas, Dansatgas TMMD Kodim 1711/BVD Letkol Czi Agustinus Ressa Sala'pa, S.T M.I.P guna untuk melihat secara pasti persiapan penutupan TMMD dan banyak berikan arahan kepada anggota satgas TMMD yang berada di lokasi.
Selain itu Dandim 1711/BVD juga melihat kondisi keadaan lapangan upacara yang akan dijadikan tempat Penutupan TMMD ke-118 TA.2023 dari segi lapangan yang harus sudah di bersihkan, rumput di lapangan harus sudah di babat, serta pemasangan banner, Tenda dan umbul-umbul yang menjadi kesiapan dalam pelaksanaan Upacara TMMD.
Ia menambahkan kesiapan yang dilaksanakan sudah maksimal di kerjakan, seluruh pelaksanaan yang menjadi target juga sudah selesai di kerjakan.
“Kepada masyarakat dan seluruh personil saya berharap agar mendukung seluruh acara penutupan TMMD ke-118 dan Semoga Kondisi Cuaca pada saat acara penutupan dalam Kondisi baik,” harapnya.
- Keluhkan Nasibnya, Puluhan Sopir Truk Sambangi Kantor DPRD Kabupaten Merauke
- Pendaftaran Calon Bupati dan Wakil Bupati di Boven Digoel Hari Pertama Berjalan Aman
- Kapolsek Bomakia Berikan Sosialisasi Pentingnya Vaksinasi Covid-19, pada Pembukaan Pertandingan Bola Voli di Distrik Bomakia Boven Digoel