Kadiskum Lantamal X Letkol Laut (KH) M Junaidi menghadiri Soft Lounching Layanan Perdana Tol Laut Trayek T-19 (Marauke-Jayapura) dan operasional dalam rangka uji coba P
perdana pengoprasian Pelabuhan Depapre dan Tol Laut T-19 oleh KM. Logistik Nusantara 2 di Pelabuhan Peti Kemas Depapre, Kabupaten Jayapura. Rabu (27/01).
- Sebanyak 1.269 Peserta Dinyatakan Lulus oleh Pabanrim Polresta Jayapura Kota, Ini Alamat Link Pengumumannya
- Jelang Pemilu 2024, Bawaslu Boven Digoel Gencar Lakukan Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif
- Raperda Injil Masuk Boven Digoel Berfokus Pada Pengakuan dan Penghormatan Nilai Sejarah Perkabaran Injil
Baca Juga
Menurut Bupati Jayapura, Mathius Awoitauw dalam sambutannya pada acara tersebut menyampaikan bahwa sasaran pembangunan Pelabuhan Kargo dan Peti Kemas di Kabupaten Jayapura ditujukan untuk menjawab tantangan perkembangan aktivitas pelabuhan sejalan dengan pertumbuhan ekonomi regional dan pengembangan usaha menurut tahun-tahun target pembangunan.
Sementara itu Menteri Perhubungan RI dalam sambutannya yang disampaikan oleh Staf Khusus Menteri Perhubungan Bidang Keamanan Dan Kemaritiman, Mayjen TNI Mar (Purn) Buyung Lalana mengatakan bahwa hari ini merupakan peristiwa bersejarah di Papua , telah hadirnya Kapal KM. Logistik Nusantara 2 yang sandar di Dermaga Pelabuhan Depapre. Dengan sumber daya alam yang dimilki Papua memiliki potensi perikanan, pertanian dan perindustrian yang sangat luar biasa.
- Pemprov Papua Selatan Akan Datangkan Telur Ayam Sebelum Hari Raya Natal
- Personel Polres Boven Digoel Ikuti Sosialisasi Hukum dari Bidkum Polda Papua
- Momentum Masuknya Injil di Tanah Papua, Bupati Hengki: Merupakan Peradaban Kehidupan Manusia Papua