Kepala Kepolisian Daerah Papua Irjen Pol Mathius D. Fakhiri, SIK didampingi PJU Polda Papua dan rombongan melaksanakan kunjungan kerja ke Kabupaten Merauke. Jumat, (17/9).
- AKBP I Komang Budiartha Pamit dari Boven Digoel, Lanjut Tugas di Timika
- KERJASAMA PT.BIA, UNIVERSITAS MUSAMUS DAN KELOMPOK MBATNA DALAM RANGKA PENANAMAN 1000 MANGROVE DI PANTAI PAYUM
- Bertemu Menkopolhukam, Benny Latumahina Minta Provinsi Papua Selatan Segera Direalisasikan
Baca Juga
Kunjungan kerja Kapolda Papua dan rombongan tiba di bandara Mopah Merauke dengan menggunakan pesawat udara tiba pada sore hari, dilanjutkan ramah tama di vip room bandara Mopah pukul. 16.05 WIT.
Pelaksanaan kunjungan dilanjutkan dengan kegiatan ibu -ibu bhayangkari, sedangkan Bapak Kapolda lanjut menuju Sweesbel hotel, Para PJU Polda Papua mengikuti kegiatan Sharing Rohani bersama para Tokoh- tokoh agama di Kabupaten Merauke.
Adapun rencana kunjungan kerja Kapolda Papua di Merauke adalah besok pagi meninjau pelaksanaan Vaksin Covid-19 di Gedung Bela Viesta, meninjau venue PON XX 2021 di Kabupaten Merauke, Meninjau atit PON Kontingen Papua, Talk show di Gedung Bela Viesta dan Menghadiri KKR di Gedung Bela Viesta.
Pelaksanaan kunjungan kerja Kapolda Papua di Merauke dijemput oleh Kapolres Merauke AKBP Ir. Untung Sangaji, M.Hum dan unsur forkopimda Merauke dan para Pju Polres Merauke, selama Kegiatan dapat berjalan denga naman dan kondusif.
- Sudah Menjadi Anak Adat, LMA Malind Anim Ha Minta Susanto Masita Tetap Jadi Kepala Pelabuhan Perikanan Nusantara Merauke
- Gazali Husin Renngiwur Apresiasi Kepada YW Atas Kepercayaan Diberikan Kepada GP Ansor Papua
- Danrem 174/ATW Merauke Menanggapi Kabar Adanya Atlit Peraih Medali Emas PON XX Yang Mengikuti Tes Catam TNI AD 2021