Mappi, 20 September 2024 – Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Mappi, Yati Enoch, mengapresiasi kerja keras Tim Rendatin dalam proses pemutakhiran data pemilih untuk Pilkada 2024.
- Terbuka, Masyarakat Bisa Pelototi Proses Fit and Proper Test Calon Anggota KPU dan Bawaslu di DPR RI
- KRISTO Jadi Pansangan Pertama Yang Mendaftar di KPU Merauke
- KPU Kabupaten Mappi Tetapkan Lima Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati untuk Pilkada 2024
Baca Juga
“Ini merupakan pencapaian luar biasa. Kami mengapresiasi seluruh tim yang telah bekerja sejak tahap DPS, DPSHP pertama, DPSHP akhir, hingga akhirnya DPT,” ujar Yati dalam rapat pleno terbuka penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT) di Aula Dinas Pendidikan Kabupaten Mappi.
Proses pemutakhiran ini melibatkan pencocokan dan penelitian (coklit) berbasis Data Penduduk Potensial Pemilih Pemilu (DP4) dengan jumlah awal 62.358 pemilih, sebelum akhirnya ditetapkan menjadi 82.154 pemilih.
- Calon Wakil Gubernur Papua Selatan, Petrus Safan Tutup Usia Diduga Akibat Kelelahan
- di New Delhi Menlu Bahas Berbagai Isu Kontemporer, Menandai 30 Tahun Hubungan Asean Dan India
- Nama Calon Anggota KPU-Bawaslu Sudah Diserahkan ke Jokowi, Ini Daftarnya