- Panen Raya di Kampung Mur: Kolaborasi TNI dan Pemda Mappi Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat
- KPU Lakukan Verifikasi Pada Perbaikan Berkas Bacakda Kabupaten Merauke
- DKPP RI Susun Indeks Kepatuhan Etika Penyelenggara Pemilu (IKEPP) 2024 untuk Tingkatkan Kepatuhan dan Pencegahan Pelanggaran
Baca Juga
Dalam sebuah pertemuan dengan masyarakat di Dusun Maam, Bupati Merauke, Romanus Mbaraka, mengingatkan peran pemerintah sebagai wakil Allah di bumi. Beliau menjelaskan bahwa pemerintah bertanggung jawab untuk mendorong pembangunan dan kesejahteraan masyarakat, bahkan setelah jabatan bupati digantikan oleh pemimpin lain.
"Saya perlu sampaikan, pemerintah tidak ingin menyusahkan rakyatnya. Dalam Alkitab dijelaskan, pemerintah adalah wakil Allah di bumi," ujarnya. Bupati Mbaraka menegaskan bahwa pemerintah akan terus menjalankan tanggung jawabnya untuk memastikan kelangsungan pembangunan dan kesejahteraan rakyat.a
- Panen Raya di Kampung Mur: Kolaborasi TNI dan Pemda Mappi Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat
- KPU Lakukan Verifikasi Pada Perbaikan Berkas Bacakda Kabupaten Merauke
- DKPP RI Susun Indeks Kepatuhan Etika Penyelenggara Pemilu (IKEPP) 2024 untuk Tingkatkan Kepatuhan dan Pencegahan Pelanggaran