- Mimpi Mappi untuk Generasi Emas: Kerja Sama dengan Yayasan Pendidikan Lokon
- Dari MoU Hingga Pengiriman Siswa: Tahapan Kerja Sama Pemkab Mappi dan Yayasan Lokon
- Menggali Makna di Balik Panen Raya Kampung Mur: Sebuah Simbol Ketahanan Pangan di Papua
Baca Juga
Kabupaten Mappi, 13 November 2023 - Dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-59, Penjabat Bupati Mappi, Michael R. Gomar S.STP.M.Si, memimpin apel di halaman kantor Dinas Kesehatan. Hadir para kepala OPD, ketua TP-PKK Kabupaten Mappi, Ny. Stefanie Gomar SH,MH, dan forkompinda.
Dalam sambutannya, Pj. Bupati menekankan pentingnya inovasi dalam layanan kesehatan. "Transformasi Kesehatan Untuk Indonesia Maju" menjadi tema sentral, mencerminkan tekad untuk terus berinovasi dalam upaya meningkatkan kesehatan masyarakat. Pj. Bupati juga mengajak semua pihak terlibat aktif dalam mendukung program-program inovatif yang dapat membawa perubahan positif di sektor kesehatan.
- Mimpi Mappi untuk Generasi Emas: Kerja Sama dengan Yayasan Pendidikan Lokon
- Dari MoU Hingga Pengiriman Siswa: Tahapan Kerja Sama Pemkab Mappi dan Yayasan Lokon
- Menggali Makna di Balik Panen Raya Kampung Mur: Sebuah Simbol Ketahanan Pangan di Papua