Terdapat 11 kepala daerah kabupaten/kota provinsi papua masa jabatannya akan berakhir pada tahun 2022.
- Dengan Semangat Gotong Royong PKN Papua Siap Membawa Perubahan Bersama Rakyat
- Meski Banyak Figur Lain, Golkar Konsisten Capreskan Airlangga Hartarto
- Romanus Mbaraka-H. Riduwan Resmi di Tetapkan KPU Merauke Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
Baca Juga
Hasil pantauan wartawan terhadap pesan WA berantai di tiap grub hari ini, yang berisi tentang akhir masa jabatan kepala daerah, dengan nama file Ditjen Otda Daftar Kepala Daerah AMJ 2022.pdf, Senin (3/1)
Dalam isi file itu, bahwa terdapat 101 kepala daerah yaitu 7 provinsi dan 96 kabupaten/kota tahun 2022 status periodenya akan segera berakhir.
Untuk provinsi Papua terdapat 11 kepala daerah kabupaten/kota yang akhir.masa kepengurusannya berakhir di tahun ini.
Ini daftarnya:
1. Ketua Jayapura tanggal 22 Mei 2022
2. Kabupaten Sarmi tanggal 22 Mei 2022
3. Kabupaten Lani Jaya tanggal 22 Mei 2022
4.Kabupaten Nduga tanggal 22 Mei 2022
5. Kabupaten Mappi tanggal 22 Mei 2022
6.kabupaten Tolikara tanggal 16 Desember 2022
7 Kabupaten Kep. Yapen tanggal 16 Desember 2022
8. Kabupaten Jayapura tanggal 12 Desember 2022
9. Kabupaten intan jaya tanggal 12 Desember 2022
10. Kabupaten Puncak jaya tanggal 07 Desember 2022.
11. Kabupaten Dogiyai tanggal 18 Desber 2022.
- Formasi Test CPNS OAP Tidak Terisi, MRP Minta Pemprov Papua Selatan Bicarakan Solusi Dengan Kementerian PANRB
- Wacana Penundaan Pemilu oleh Parpol Semacam Pola Menuju Otoritarian
- Ditinggalkan Gus Yahya, Peluang Cak Imin di Pilpres 2024 Mengecil?